Cara Mengganti Icon Bar/Favicon di Blog

Cara Mengganti Icon Bar/Favicon di Blog
Hallo sobat2 semuanya, kali ini saya akan sharing tentang cara mengganti icon/favicon di blog, cara ini khusus buat blog yg blogspot ya,. jika kita punya blog di blogspot, maka icon favicon aslinya adalah seperti ini :
Bosen gk sob kalo iconnya kaya gitu mulu,, cara menggantinya mudah, gampang, simple, cepat ,, ok seperti biasa kita langsung aja ke tkp:

1. Pilih Icon
yang pertama sobat harus punya icon untuk mengganti icon bawaan blog, sobat bisa buat icon sendiri dengan format ''ico''. dan kalo sobat gk punya icon, dan blom bisa buat icon jangan histeris dulu ya. sobat bisa memilih jutaat icon keren di www.iconarchive.com, klo sobat dah masuk ke situs tersebut, sobat tinggal pilih icon yang sobat inginkan. kalo sobat belom menemukan icon yang pass di hati, sobat bisa cari lewat kotak pencarian, saya kasih contoh ni sob, saya mau cari logo huruf ''S''


 pilih icon yg sobat inginkan

pilih ukuran yg sesuai untuk icon favicon blog


copi URL icon tersebut



2. Login ke Blogger
sobat login ke blog sobat, kemudian masuk di layout->edit html
Cari kode 
Cari kode ]]></b:skin>. Agar lebih mudah tekan Ctrl F.

<link href='Url Icon Anda' rel='shortcut icon'/>


6. Kemudian simpan tepat di bawah kode ]]></b:skin>
 
    Contoh  :
                 ]]></b:skin>
                <link href='Url Icon Anda' rel='shortcut icon'/>


7. Simpan template.


Baik itu aja posting kali ini, semoga nermanfaat ya ...
Cara Mengganti Icon Bar/Favicon di Blog

3 Responses to "Cara Mengganti Icon Bar/Favicon di Blog"

Note: Only a member of this blog may post a comment.