Cara Mengganti Password Blog-Assalamualaikum !
Mengganti Password di Blog. mungkin sebagian dari sobat ada yang belom tau bagaimana cara mengganti password blog, khususnya blogspot. cara mengganti password memang mudah, tapi apa salahnya saya share sedikit buat para sobat semua. OK bagi sobat yang mau tau bagaimana Cara Mengganti Passwor Blog ikuti langkah-langkahnya ya :
- Cara ini untuk tampilan blogger baru bukan yg lama
- Login ke blogger seperti biasa
- Klik akun sobat di pojok kanan paling atas
- Pilih Setelan Akun
- Pilih ''Ikhtisar Akun''
- Pada keamanan pilih ''Ubah Sandi''
- Masukan sandi lama sobat,tab ke 2&3 masukan sandi baru
- Pilih Save , selesai deh
Bagaimana sob ,, mudahkan?? untuk menjaga akun sobat, buatlah sandi serumit mungkin, padukan antara huruf dan angka, supaya lebih terjaga, Semoga bermanfaat ya sob.
Cara Mengganti Password Blog. Mengganti Passwor di Blog
Related Posts :
Tentang Blog Zombie
Tentang Blog Zombie
Assalamualaikum sobat semua-Akhir-akhir ini saya baru tau Tentang Blog Zombie. Apakah sobat sudah tau apa itu Blog … Read More...
Cara Membuat Histats Menjadi Terkunci/Private
Assalamualaikum sobat semua,,,
Pada kesempatan kali ini Remaja Sampit akan berbagi tips terkait dengan Cara Membuat Histats Menjadi Terk… Read More...
Cara Cek Harga Blog
Assalamualaikum sobat semua’’’Cara Cek Harga Blog
Cara Cek Harga Blog-Setelah kemaren kita membahas terkait dengan Cara Cek Template SEO, … Read More...
Cara Membuat Link Berkedip Dan Berbintang-Bintang
Cara Membuat Link Berkedip Dan Berbintang-Bintang
Assalamualaikum sobat semua,,,
Cara Membuat Link Berkedip dan Berbintang-Bintang-Kali i… Read More...
Cara Cek Template SEO
Assalamualaikum sobat semua,,,Cara Cek Template SEO
Cara Cek Template SEO-Kali ini remaja sampit akan membahas tentang Cara Mengecek tingk… Read More...
Kalau tukeran banner di home bisa gak?
ReplyDeleteVisitor sobat beraba per gari ????
ReplyDeletewooow ternyata caranya simple ya terimakasih bro postingan yang membantu
ReplyDeletesearch by google ::: naufalthedarkness :::
Terima Kasih Telah membantu
ReplyDelete